Minggu, 28 November 2010

Menghilangkan Mini player/ TrayControl & Memunculkan AIMP2 di Taskbar

Supaya tidak lagi muncul TrayCOntrol di desktop pada saat anda berusaha me-minimize AIMP. Caranya bisa lewatOptions (Ctrl + P) > Tray lalu centangin pilihan Hide TrayControl. 



Atau bisa lebih cepat melalui klik kanan di icon AIMP di systray kemudian centangin juga Hide TrayControl.




Untuk tips bagaimana cara memunculkan AIMP di taskbar dan juga minimize ke sana awalnya saya agak bingung, karena ada dua langkah yang harus dilakukan.

Pertama masuk ke bagian Options (Ctrl + P) > Control. Ganti shortcut Minimize to taskbar menjadi Click.



Setelah itu atur juga di bagian Tray dan hilangkan tanda centang di Always show tray icon.



Nah sekarang AIMP tidak akan lagi muncul di systray dan saat diminimize larinya akan ke taskbar.

Tambahan, klo anda ingin AIMP selalu muncul di taskbar dan terdapat juga informasi lagu yang sedang dimainkan, maka ke bagian System. Lalu hilangkan tanda centang di pilihan Do not show in task bar. Baru centangi yang Show information at taskbar dan bila perlu pilihan yang ada di bawahnya juga. 

Membuat Equalizer Otomatis Berubah Sesuai Genre Lagu AIMP2

Bagi Anda yang menyukai beragam genre musik dan memiliki pendengaran yang sensitif, mungkin akan suka merubah-ubah pengaturan equalizer. Untuk itulah disediakan fitur yang mengotomatisasi perubahan preset equalizer disesuaikan dengan genre file lagu yang sedang dimainkan.

Fitur tersebut di-AIMP mesti diaktifkan terlebih dahulu melalui Options (Ctrl + P) > Player dan beri centang pada pilihanAuto-adjust to track genre preset.




Agar program bisa mendeteksi genre dari sebuah file audio yang sedang dimainkan, maka Anda perlu memastikan tagGenre dari seluruh koleksi Anda telah diisi sesuai jenis musiknya. Coba cek dengan bantuan Quick Info atau Tag Editoryang ada di AIMP.




Jika, memang terdapat banyak file yang blom terisi tag Genre-nya, maka supaya cepat kumpulkan semua file lagu yang menurut Agan memiliki genre yang sama ke dalam AIMP: Advanced Tag Editor. Kemudian blok semuanya (Ctrl + A) lalu centangi tag Genre terlebih dahulu baru kotaknya bisa diisi dan klik Save.




Perhatikan juga nama genre yang Anda isikan ke dalam tag Genre didalam audio file. Agar pengaturan equalizer dapat berubah sesuai genre lagunya harus dilihat apakah nama genre tersebut juga terdapat didalam daftar preset equalizer yang ada di bagian Load Preset.






Jika belum terdapat genre yang Agan inginkan di sana, bisa Anda tambahkan preset baru. Misalkan Anda punya koleksi lagu bergenre Disco, lalu sudah Agan isi tag Genre dengan Disco, tapi di daftar Load preset tidak ada genre Disco. Jadi, mesti Agan cari sendiri pengaturan equalizer yang cocok untuk genre Disco tersebut dan disimpan.

Setelah mengubah-ubah panel equalizer dan merasa sudah pas dengan suara keluarannya, baru diklik icon LIB dan klikSave Preset. Preset equalizer yang baru maupun yang sudah ada sebelumnya di AIMP bisa anda ubah-ubah sesuai dengan keinginan.

Menampilkan Splashbar (Information Line & Quick File Info) AIMP2

Splashbar fungsinya adalah untuk memberitahukan/ menampilkan informasi singkat mengenai pergantian track lagu.

Nah fitur ini di AIMP awalnya tidak diaktifkan, kalau ingin mengaktifkannya ke bagian Options (Ctrl + P).

Sebelumnya pastikan juga di bagian Plugins, AIMP2 SpashBar/ aimp_splashbar.dll sudah diaktifkan.

Pilih Information Line di bagian Player

Beri centang pada kotak bertuliskan... Show current file info.....



Ada dua pilihan lagi yang muncul di bawah...

  • Information Line
  • Quick File Info

Quick File Info, ini seperti di Winamp atau umum di audio player lain, nanti muncul kotak kecil di pojok kanan bawah. Tapi pas kita mengarahkan cursor ke Icon AIMP di tray juga akan muncul kotak tersebut.

Tampilan Quick File Info bisa berbeda-beda sesuai dengan jenis skin yang saat itu sedang dipakai.

Ini contohnya...





Dan yang satu lagi Infromation Line

Kalau kita memilih yang ini maka akan muncul kotak berbentuk persegi panjang seperti sticker, yang menampilkan infromasi lagu yang sedang mulai main & juga bisa menampilkan album art/ cover art.

Information line memiliki banyak pengaturan, jika dibandingkan dengan yang Quick File Info yang hanya bisa mengatur lamanya muncul.

Atur saja sesuka hati...





Untuk tulisan/ teksnya disediakan dua baris, dan bisa diisi apapun sesuai keinginan... mau dihias dengan karakter atau kata-kata tertentu terserah Anda. Untuk informasi yang ditampilkan dari file lagu yang sedang dimainkan bisa diisi parameternya, klik ikon tanda tanya untuk melihat apa saja parameter yang tersedia.

Anda bisa atur warna untuk latarnya dan tulisan, agar terliaht lebih keren atur juga Transparancy & beri centang padaShow Cover Art.

Auto Shutdown Via AIMP2

Mungkin ada yang menyalakan lagu sebelum tidur.... lagu pengantar tidur mungkin... ^^

Auto Shutdown/ Timer/ Sheduler ini adalah fitur yang sangat berguna bagi yang suka ketiduran saat mendengarkan lagu di komputer, akhrinya komputer menyala terus sampai pagi, jadi membantu supaya tidak memboroskan listrik =P 

Cara mengakses fitur ini ada dua, tapi sebelumnya pastikan saat proses Agan menginstal AIMP2 sudah mencentang pilihan Simple Scheduler di bagian Additional component. Setelah AIMP2 selesai diinstal masuk ke bagian Plugin Manager, plugin bernama AIMP2:Scheduler sudah aktif/ ter-load.

Cara pertama lewat klik tombol kecil di pojok kiri atas & pilih Auto shutdown



Yang kedua langsung saja klik icon bergambar jam di jendela player AIMP.



Malah tidak hanya untuk shutdown saja, tapi bisa juga untuk secara otomatis Sleep, menutup player, dan menghentikan jalannya lagu. Bisa dipilih apakah aksi tersebut dijalankan berdasarkan waktu yang kita atur, setelah selesai memainkan seluruh track di dalam playlist, queue, atau track.

Oh yah ada fitur alarm juga, jadi player AIMP2 akan secara otomatis jalan pada waktu yang sudah ditentukan dan langsung menjalankan file lagu tertentu ataupun playlist yang kita pilih. Bisa diatur juga berapa persen tingkatan volumenya.

Memaksimalkan kualitas suara di AIMP

Sudah merasa puas dengan kualitas suara yang dihasilkan dengan pengaturan standar?

Di bawah ini adalah langkah-langkah pengaturan supaya kualitas suaranya tambah maksimal.... 

Ke bagian Options terus di kolom sebelah kiri pilih Playing.

Ganti Sound Output dari Windows Default jadi nama driver audio yang dipunyai...

Klo punya ai pakai driver SoundMAX... tiap komputer biasanya berbeda-beda nama. merk drivernya




Setelah memilih driver audio terus klik Apply yang tepat di bawahnya itu, setelah itu ganti juga seperti yang ai tandai panah merah itu...

Kalau setelah melakukan langkah-langkah di atas ternyata suara malah jadi jelek, mungkin ada pengaturan yang tidak cocok/ tidak didukung oleh soundcard yang dipakai. Jadi kembalikan beberapa pengaturan ke awal.



16-bit vs 32-bit: Teorinya suara yang di-generate dengan 32-bit bisa lebih halus dari 16-bit. Tapi 99,99% telinga manusia tidak bisa mendengar. Dan kalau sound card gak support, nanti akan balik lagi ke 16-bit, jadi percuma, buang2 processing power.

Software mixing: Mixing (naik turun volume, balancing antar kanal) dilakukan oleh software, hasil mixing baru dikirim ke sound card. Tergantung kualitas soundcard, bisa lebih bagus hasilnya, bisa lebih buruk. Yang pasti, makan CPU.

Buffer size: Kalau di-play via soundcard yang support DirectSound, maka suara yang akan diplay dikirim dulu ke dalam buffer. Tujuannya, kalau nanti terjadi kelambatan pengiriman data, suara nggak mendadak terputus karena masih ada beberapa detik yang sudah di-buffer, masih bisa diplay oleh soundcard sambil nunggu data berikutnya. Kekurangan: Play/Pause/Stop jadi tidak instan, karena nunggu buffer penuh atau kosong dulu.


Setelah itu buka panel Equalizer lewat player.

Aktifkan dulu equalizer dengan mengklik icon OFF, jadinya berubah ON.

Lakukan kostumisasi dengan menaik dan menurunkan tiap slider sambil memainkan lagu supaya bisa langsung mendengarkan perubahannya.

Kalau mau lebih cepat, mungkin bisa dengan memilih dari pengaturan yang sudah ada berdasarkan genre atau tipe lagu musik tertentu. Caranya klik icon bertuliskan LIB dan pilih Load presets



Dan lakukan utak-atik sekali lagi slidernya kalau masih kurang pas ditelinga, setelah itu simpan pengaturan Equalizer Anda dengan klik LIB > Save preset


*Notes
Sound effect ya sound effect:
  • Echo: suara jadi bergema
  • Reverb: suara jadi bergaung (kayak kalo di ruangan besar yang kosong)
  • Chorus: suara jadi ada iringan (suara asli didistorsi lalu hasil distorsi dijumlahkan)
  • Flanger: suara dipaksa clip
  • Stereo enhancer: Kanal kiri dan kanan diproses sehingga menimbulkan kesan jaraknya lebih jauh (paling kedengeran kalau pakai headphone; kalo pake speaker biasa biasanya gak kedengeran)
  • Replay gainhttp://en.wikipedia.org/wiki/Replay_gain
 


AIMP2 PlugIns Pack v2.60.551.2 (12.03.2010)

Note: Berisi 8 Addons, 7 Visualisasi - Dll, 22 Visualisasi - Sonique, 7 Winamp DSP, 2 Winamp general, 4 Winamp input

Complete list: http://aimp.at.ua/index/0-33


AIMP2 Skins Pack v2.60.551.1 (12.03.2010)

Note: Berisi 316 macam skin yang berbeda




Complete list: http://aimp.at.ua/index/0-29


AIMP2 MegaPack v2.60.551.1 (18.02.2010)

Isi paket AIMP2 MegaPack:
• Components of the official distribution AIMP2 and AIMP2 Audio Tools.
• Editor Cover «AIMP2 SkinEditor».
• sets of icons (98).
• Skins (307).
• Bank instruments MIDI.
• Addon'y (6).
• Dll - visualization (6).
• Sonique - visualization (22).
• Winamp DSP - plug-ins (7).
• Winamp General - plug-ins (2).
• Winamp Input - plug-ins (4).




AIMP: SkinEditor v2.60 RC3 (Build 112)

Note: Untuk membantu para skinner didalam membuat skin2 dengan cepat & mudah



AIMP v2.61.583 Tools (Converter & Recorder)

Note: Berisi Sound Recorder & Audio Converter. Khusus sejak AIMP versi 2.60 tidak lagi tersedia dua alat tersebut dalam instalasi AIMP. Jadi, jika ingin memakainya harus mengunduh secara terpisah dalam paket yang dinamakan AIMP Tools ini.



AIMP v2.61.583

AIMP v2.61 Build 583 (07.08.2010)
+ Added localizations: Chinese (Traditional)
* BASS Libraries were updated
* Localizations were updated
* Manuals were updated
- Fixed: incorrect reading of the cover arts from ID3v2.4 tags
- Fixed: information in the Aero Peek wasn't updated if the cover art of the current file has been changed
- Fixed: playback progress wasn't updated in the taskbar in some cases
- Fixed: bug with creation of the playlist when import files from other applications
- Fixed: small bugs


Selasa, 23 November 2010

Ubah Logo Start Orb 7 kamu dengan Start Orbs 3

Ingin membuat Windows 7 Anda lebih unik dan personal? Maka Download lah Software ini agar mudah  tombol Start pada Windows 7.
Anda dapat mendownload Start Orb Ver 3, dan ekstrak isi dari folder tersebut. Ini hanya berisi app.Sebelum mengubah tombol start, kami sarankan menciptakan sistem restore point kalau-kalau terjadi sesuatu yang tidak beres. Masukkan System Restore dalam pencarian menu Start Anda, lalu pilih “Create restore point”. Akan selalu bijaksana untuk membuat restore point hanya dalam kasus masalah yang akan terjadi.

link untuk mendownload skin Start Orb

Senin, 22 November 2010

Membuat Installasi Windows 7 / Vista dari USB Flashdisk

Biasanya proses meng-install Windows 7 atau Vista dilakukan melalui DVD dengan DVD-ROM / RW. Tetapi kini dengan banyaknya netbook atau laptop yang tidak menyertakan DVD-ROM, orang kadang bingung bagaimana cara menginstallnya. Solusinya adalah membuat Installasi Windows 7 atau Vista ke dalam USB Flashdisk ( USB Drive). Untuk membuatnya kita bisa menggunakan software gratis Setup from USB.

Setup from USB merupakan software gratis (open source) yang ditujukan untuk membuat installasi windows 7 atau Vista ke dalam USB Flash drive. Sehingga Flashdisk menjadi Bootable dan hal ini memudahkan proses installasi bagi pengguna yang mempunyai netbook atau laptop tanpa DVD-ROM / DVD-RW.

Langkah Pembuatan Bootable USB

Untuk membuat bootable USB yang berisi installasi Windows 7 atau Windows Vista, siapkan flashdisk berukuran minimal 4GB. selanjutnya, download dan install terlebih dahulu SetupFromUSB( 4.8 MB). Setelah di download, extract zip file ini dan jalankan setup.exe. Selanjutnya pembuatannya sebagai berikut :

1. Jalankan program Setup From USB
2. Pilih lokasi installasi windows 7 atau Vista. Biasanya drive dari DVD Rom
3. Langkah selanjutnya adalah memilih lokasi yang akan di jadikan bootable, yaitu USB Flash Drive kita. Pastikan data penting di Flashdisk sudah di pindahkan, karena Flashdisk akan di Format (semua isinya dihapus), termasuk semua partisi di flashdisk jika ada
4. Setelah dipilih, beri tanda chek tulisan warna merah dibawahnya ( I have already backup all data… ), lalu klik Next
5. Akan tampil konfirmasi pilihan kita, jika sudah yakin, klik Finish
6. Tunggu proses pembuatan Bootable USB Windows 7/Vista

Setelah selesai, maka USB Flashdisk ini menjadi bootable dan bisa digunakan untuk menginstall windows 7 atau Vista sesuai dengan sumber yang kita buat. Untuk Bisa booting dari Flashdisk, maka BIOS komputer/laptop/netbook harus diatur agar urutan booting pertama kali adalah USB atau removable media.


Cara mengaktifkan Shortcut Webcam yang tidak muncul di Windows Explorer Windows 7

Selama Driver Web Cam telah dikenali oleh Windows 7 brarti Web Cam Anda tidak bermasalah, coba aktifkan Web Cam Agan di aplikasi semisal Yahoo! Messenger maupun MSN Messenger.
Khusus di Windows 7 wa juga ga tau knapa kita ga bisa lagi liat Web Cam kita di Windows Explorer [tanpa software] kek di Windows XP so solusinya gunakan software tambahan semisal : Cam Wizard atau Amcap dll [ingat!! Pilih salah satu software saja karena bila dua software wat liat cam dijalankan maka akan bentrok dan salah satunya hanya akan nampilin blank screen

Cara aktifin fitur ganti desktop wallpaper, transparan di Windows Starter dan Home

Windows 7 Starter dan Home Basic editions sangant dibatasin dalam hal kustomisasi GUI. Anda tidak mendapatkan fitur Aero, Tidak bisa mengganti Wallpaper. Faktanya Anda tidak melihat "Personalize" di menu desktopyang berfungsi untuk mengganti theme, wallpaper, screen saver, sounds, dll.

Untuk itu skrg ada software "Personalization Panel" yang menjawab itu semua


Fitur2na antara lain:

* Mengganti Desktop wallpaper
* Mengaktifkan fitur gonta-ganti Theme
* Mengaktifkan fitur Aero glass / Transparant khusus Home Basic
* Desktop context menu integration
* Mengganti warna pada window dan taskbar
* Ada versi portablenya juga

NB : khusus untuk Windows 7 Starter dan Home Basic edition aja.

CustoPack Tools

Customize Windows becomes a breeze with CustoPack Tools software !
You can customize your icons, your background, your visual style and many more, all that FOR FREE and in a few clicks thanks to a selection of CustoPacks themes.
And if you have the soul of an artist, you can also create your own packs !
Kelebihan:

  1. Mudah penggunaannya
  2. Tidak membuat rusak System pada Windows
  3. Ringan yang artinya tidak makan banyak memory

CD Art Display atau CAD

Aplikasi untuk menampilkan lagu yang sedang diputar di desktop, berikut CD Cover nya. Aplikasi ini cara kerjanya membaca tag mp3 juragan juragan sekalian, apakah ada covernya, lirik, dan sebagainya. Khusus untuk cover (sesuai namanya, CD Art Display) bisa didownload online pake aplikasi ini, tapi kalo lirik tergantung tag mp3 nya, apakah ada atau tidak. Untuk lirik, Silahkan buka artikel berikut untuk lebih lengkapnya tentang minilyrics. 

Sumber: Kaskus

MiniLyrics 6.8.429

[?] Apa itu Minilyrics?
[+] Minilyrics itu program buat nampilin lirik lagu di music player yang kita puter

[?]Versi Windows apa aja yang kompatibel ama Minilyrics?
[+]Windows 2000/XP/Vista/7

[?] Music Player apa aja yang support ama minilyrics?
[+] Banyak! Hampir seluruh music player di dunia ini support ama minilyrics.




[?] Apa yang baru dari minilyrics versi ini?
[+] Ini dia changelognya:
MiniLyrics 6.8.429
Improved: Add tooltip in advanced setting items.
Improved: Lyrics editor color settings are moved to lyrics editor window.
Improved: Scale background image in lyrics auto.
Improved: Add catalog in preference advanced items.
Improved: Add global lyrics displaying delay time setting.
Fixed: Embedded skin color theme can't be saved.
Fixed: When lyrics character encoding is changed, no prompt message is popped up.
Fixed: Save embedded lyrics in Songbird Player.
Fixed: Bug of adjusting time with down/up arrow in lyrics editor.

[?] Apa aja keunggulannya?
[+] Tampilan bisa di customize sesuka hati, ga bikin berat komputer, dan otomatis ngedownload liriknya. Ini contoh tampilannya





[?] Downloadnya di mana?
[+] Di sini 




Kode Aktivasi
Name : Kaskus CCPB
Registration Code : T65BM6DL2CA264DT4E

Sumber: Kaskus